Kuasa Hukum Bersyukur Atas Vonis Bebas Dua Polisi Terdakwa Kasus Penembakan Laskar FPI

Kuasa Hukum Bersyukur Atas Vonis Bebas Dua Polisi Terdakwa Kasus Penembakan Laskar FPI

Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan menjatuhkan putusan bebas terhadap dua terdakwa anggota polisi yakni Briptu Fikri Ramadhan dan IPDA M. Yusmin Ohorella atas perkara unlawful killing 6 laskar FPI. Dua terdakwa hadir secara virtual dari kediaman kuasa hukumnya, Henry Yosodiningrat. Sementara sidang putusan digelar di ruang sidang utama PN Jakarta Selatan, Jumat (18/3/2022).…